Kalau Tuhan juga yang harus menyediakan semua aturan untuk memenuhi keperluan masyarakat, maka buat apa Tuhan karuniakan akal pikiran pada manusia, buat apa Tuhan karuniakan kemerdekaan kemauan pada manusia? Cukuplah kalau hanya menurut perintah saja, Tuhan mengaruniakan insting menurut kepada manusia.
Related Keywords: